Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Transfer Dana ke Shopeepay dengan Mudah dan Praktis

Cara transfer dana ke shopeepay dapat dilakukan dengan mudah dan siapa saja bisa melakukannya. Bagi anda pengguna dompet digital dana tentu ingin melakukan belanja di shopee dengan mentransfer saldo dana yang anda miliki ke shopeepay.

Cara Transfer Dana ke Shopeepay

Dengan kemudahan ini nantinya tentu akan membantu anda dalam melakukan pembayaran belanja di shopee jika saldo shopeepay anda sudah habis atau tidak mencukupi. Sebagai informasi bagi anda dompet digital dana merupakan perusahaan yang menyediakan penyimpanan uang secara digital untuk berbagai kegunaan.

Dengan menggunakan dompet digital dana anda dapat memanfaatkan untuk berbagai kebutuhan keseharaian dan melakukan belanja di berbagai macam marketplace dengan metode pembayaran melalui aplikasi dana ini. Berikut adalah cara transfer dana ke shopeepay yang bisa anda simak dalam artikel yang kami ulas dibawah ini.

Baca juga Affiliate Shopee Cara Daftar dan Dapatkan Keuntungannya

 

Ketentuan Transfer Dana ke Shopeepay

Terdapat beberapa ketentuan yang wajib anda ketahui sebelum melakukan transfer saldo dana ke shopeepay. Dengan memenuhi  ketentuan ini nanti baru bisa dilakukan transfer saldo sana ke shopeepay. Berikut adalah ketentuan yang harus anda ikuti.

  • Minimal transfer sebesar Rp 10.000.
  • Biaya transaksi untuk per transfer sebesar Rp 500 di kenakan pada penerima (pengguna shopeepay).
  • Maksimal transfer ke shopeepay sebesar Rp 10.000.000.
  • Syarat wajib melakukan cara transfer dana ke shopeepay harus memiliki akun dana premium.

Setelah anda mengetahui ketentuan yang harus anda penuhi langkah selanjutnya adalah mengetahui cara metode transfer dana ke shopeepay. Simak pembahasan kami selanjutnya.

Baca juga Cara Jualan di Shopee Tanpa Stok Barang Tips Pemula

 

Langkah Cara Transfer Dana ke Sopeepay

1# Buka Aplikasi Shopee

Untuk melakukan transfer saldo dana ada beberapa langkah yang harus anda ikuti. Langkah pertama yaitu buka aplikasi shopee yang anda miliki kemudian masuk ke menu shopeepay.

Jika halaman shopeepay sudah anda buka langkah selanjutnya adalah klik menu Isi Saldo Shopeepay. Selanjutnya adalah pilih metode transver via bank sebagai salah satu metode top up saldo shopeepay, kemudian pilih salah satu bank yang ingin anda gunakan dan klik konfirmasi.

Baca juga Cara Pinjam Uang di Shopee Mudah dan Praktis

Setelah anda melakukan konfirmasi anda akan mendapatkan nomor virtual akun yang bisa anda gunakan untuk mengisi saldo ke shopeepay. Simpan nomor virtual akun tersebut dan ikuti langkah selanjutnya dibawah ini.

2# Buka Aplikasi Dana

Cara transfer dana ke shopeepay selanjutnya setelah anda memiliki nomor virtual akun dari pengisian saldo shopeepay adalah buka aplikasi dana premium anda. Kemudian di halaman utama aplikasi dana terdapat fitur menu Kirim langkah selanjutnya adalah klik dan pilih menu tersebut.

Pilih pilihan kirim ke bank kemudian tambahkan rekening baru. Pilih nama bank yang sama ketika anda melakukan transfer ke shopeepay dan inputkan nomor virtual akun yang anda dapatkan dari shopeepay sebelumnya.

Masukan jumlah saldo yang anda inginkan minimal pengisian saldo adalah Rp 10.000, kemudian klik Lanjutkan dan kemudian anda akan di minta untuk memasukan PIN dana yang anda gunakan.

Jika pin sesuai proses transfer saldo akan di proses maksimal 1x24 jam dan akan terdapat notifikasi jika saldo sukses terkirim ke akuin shopeepay yang anda miliki.

Baca juga Cara Mendapat Gratis Ongkir di Shopee Terbaru

 

Penutup

Dengan mengetahui cara transfer dana ke shopeepay tentu akan mempermudah anda dalam melakukan manajemen dompet digital yang anda miliki. Jika dibutuhkan sewaktu-waktu anda tidak perlu repot bingung bagaimana cara transfer saldo dana ke shopeepay.

Demikian adalah ulasan kampustekno mengenai cara transfer dana ke shopeepay yang bisa anda ikuti semoga ulasan yang kami berikan ini bermanfaat buat anda untuk melakukan pembayaran belanja di shopee menggunakan shopeepay.

Posting Komentar untuk "Cara Transfer Dana ke Shopeepay dengan Mudah dan Praktis"